Apa itu ePass? 

ePass adalah sistem aman Agoda yang memungkinkan Anda mengajukan pencairan dana di YCS untuk beberapa pesanan sekaligus. Anda dapat memilih kapan ingin menerima dananya untuk setiap pesanan, serta mengakses detail bayaran sebelumnya tanpa batasan waktu untuk mendukung kebutuhan rekonsiliasi dan pelaporan.  ePass mendukung berbagai metode pencairan dana, tergantung tipe properti Anda:  Untuk properti tipe hotel dan rumah liburan multi-unit 

Untuk rumah liburan unit tunggal 

Pelajari lebih lanjut tentang ragam tipe properti di sini. 

Mulai menggunakan ePass

Untuk mulai menggunakan ePass, silakan hubungi kami dan beri tahu peran apa saja yang ingin Anda berikan izin. 

  • Peran umum 
    • Tinjau pesanan di Semua Transaksi 
    • Memulai proses pencairan dana pada Pendapatan 
    • Lihat detail bayaran sebelumnya di Pengiriman uang 
  • Peran Melihat Info Kartu 
    • Semua hak peran Umum 
    • Lihat detail UPC 
    • Demi keselamatan dan keamanan Anda, kami sangat menyarankan agar peran ini dibatasi hanya untuk beberapa karyawan senior saja.

Menemukan informasi terkait pembayaran saat menggunakan ePass

Anda dapat melihat dan mengelola bayaran Anda di bawah menu Keuangan di YCS saat menggunakan ePass. Jika metode pembayaran Anda didukung oleh ePass tetapi Anda tidak dapat mengakses menu Keuangan, silakan hubungi kami. Berikut halaman-halaman yang dapat Anda akses dan apa yang dapat Anda lakukan dengannya: 

  • Pendapatan: Menampilkan semua pesanan yang telah mencapai tanggal pencairan atau telah dibatalkan (ditampilkan segera setelah pembatalan). Anda dapat menerima bayaran atau mengajukan sengketa pesanan secara individual maupun secara batch. Pesanan akan ditampilkan di halaman ini selama 150 hari setelah tanggal check-out; setelah itu, pemesanan akan dihapus dari halaman ini dan pembayaran tidak lagi tersedia untuk Anda klaim. Harap diperhatikan bahwa transaksi refund akan selalu tetap ada di halaman ini hingga digabungkan ke dalam batch. 
  • Semua transaksi: Menampilkan semua pesanan yang dibuat dan penyesuaian yang dilakukan pada transaksi pembayaran oleh Tim Keuangan Agoda. 
  • Pengiriman Dana: Berisi rincian untuk semua bayaran sebelumnya.  
  • Rekening bayaran: Lihat atau kelola detail untuk metode pencairan dana properti Anda. 
  • Transaksi Agoda Advanced: Berisi rincian pemesanan apa pun yang dibuat melalui program Agoda Advanced. 

Hal lainnya yang dapat Anda lakukan dengan halaman Keuangan

Berikut adalah tindakan umum yang dapat Anda lakukan di tab Keuangan:

FAQ

1. Properti saya menggunakan UPC, dan baru-baru ini saya mengganti metode pembayaran -- apakah saya perlu meminta akses?

Kami akan memberikan akses ke tab Keuangan untuk Anda selama proses penggantian metode pembayaran. Namun, Anda dapat mengajukan permintaan akses ke tab Keuangan jika  Anda ingin menggunakan nama pengguna yang berbeda atau ingin menambahkan lebih banyak nama pengguna. 

Apakah artikel ini membantu?

%

%

Terima kasih atas masukan Anda!

Kami senang mendengarnya! Silakan beri tahu kami secara terperinci.
Maaf atas ketidaknyamanannya Bisakah Anda memberi tahu kami alasannya?

Recommended reads

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan deng ...

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, dan temukan peluang pertumbuhan bersama Agoda.

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, d ...

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan deng ...

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, dan temukan peluang pertumbuhan bersama Agoda.

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, d ...

Celebrating 20 years together: Agoda’s partners share their birthday wishes

Celebrating 20 years together: Agoda’s partners share their birthday wishes

Celebrating 20 years together: Agoda’s ...

We're so touched to share this special video filled with heartwarming birthday wishes from our amazing partners. A huge thank you to every partner featured, you're a core part of the Agoda story!

We're so touched to share this special video filled with heartwarming birthday wishes from our amazi ...

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan deng ...

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, dan temukan peluang pertumbuhan bersama Agoda.

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, d ...

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Buka peluang pertumbuhan deng ...

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, dan temukan peluang pertumbuhan bersama Agoda.

Dapatkan wawasan yang berharga, terapkan strategi yang efektif untuk mengoptimalkan operasi hotel, d ...

Seminar daring: Menyempurnakan pengaturan dan pengelolaan properti Anda dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Menyempurnakan pengaturan dan pengelolaan properti Anda dengan Agoda (VN)

Seminar daring: Menyempurnakan pengaturan dan ...

Pembaruan tentang fungsi dan fitur terkini di YCS, cara menyiapkan properti Anda, dan cara terbaik untuk berinteraksi dengan pelanggan.

Pembaruan tentang fungsi dan fitur terkini di YCS, cara menyiapkan properti Anda, dan cara terbaik u ...

Livestream – Events/Webinars (Join our livestreams to gain valuable insights)

Livestream – Events/Webinars (Join our livestreams to gain valuable insights)

Livestream – Events/Webinars (Join our live ...

We’re excited to announce a series of exclusive livestream events designed to help you stay ahead in the market.

We’re excited to announce a series of exclusive livestream events designed to help you stay ahead ...

Dalami YCS: Maksimalkan potensi Anda & tingkatkan efisiensi

Dalami YCS: Maksimalkan potensi Anda & tingkatkan efisiensi

Dalami YCS: Maksimalkan potensi Anda & t ...

Tingkatkan efisiensi properti Anda melalui YCS: Bergabunglah dalam sesi panduan YCS. | Pelajari apa saja yang ditawarkan Analitik dan Pusat Peluang. | Sesi tanya jawab langsung dengan para profesional YCS.

Tingkatkan efisiensi properti Anda melalui YCS: Bergabunglah dalam sesi panduan YCS. | Pelajari apa ...